Pastor Rolly Untu Gantikan MGR Joseph Suwatan MSC Sebagai Uskup Manado

Berita Utama, Manado1919 Dilihat

Manadozone.com || Pastor Benedictus Estefanus Rolly Untu MSC diumumkan untuk menjadi Uskup Manado yang baru, menggantikan MGR Joseph Suwatan MSC.

Hal ini melalui Tahta Suci Vatikan telah mengumumkan Pastor Benedictus Estefanus Rolly Untu yang diangkat sebagai pemimpin umat Katolik di Keuskupan Manado.MSC sebagai Uskup Manado yang baru, menggantikan MGR Joseph Suwatan MSC.

Pengumuman pengangkatan oleh Pemimpin Katolik sedunia Bapa Suci Paus Fransiskus itu dibacakan MGR Suwatan dalam Misa Krismatis, Rabu (13/4 Lalu ) menjelang umat katolik merayakan Kamis Putih, di gereja Hati Tersuci  Maria Katedral, Manado.

Baca juga:  Gelar Apel Bulan K3 Nasional 2025, PLN Suluttenggo Perkuat Budaya K3 di Era Transisi Energi

Usai Misa yang dihadiri para Imam dan umat itu, ucapan langsung berdatangan dari banyak pihak.

Uskup baru akan melanjutkan karya pelayanan iman, cinta dan kasih di Keuskupan Manado yang mencakup tiga provinsi yakni Sulawesi Utara, Gorontalo dan Sulawesi Tengah.

(Fk/Rdk)

Yuk! baca BERITA menarik lainnya dari MANADO ZONE di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *