Inilah Hasil Lomba Pesta Seni HUT Ke-23 Wilayah Tomohon Tiga

Berita Utama, Tomohon2153 Dilihat

Tomohon||ManadoZone – Semarak Pesta Seni HUT Ke-23 Wilayah Tomohon III yang dirangkaikan dengan beberapa perlombaan, berlangsung dengan aman dan sukses.

Hal ini, Ketua Panitia Melalui Sekretaris  Daisye Pusungunaung,SE,ME Menyampaiakn benyak selamat kepada para peserta yang turut memeriahkan kegiatan ini.

Kepada media ini,Selasa (29/08/2017) Pusungunaung, mengatakan kegiatan ini dilangsungkan, sejak. Kamis 24 hingga Minggu 27 Agustus 2017 di Jemaat GMIM Kanaan Uliandano Kecamatan Tomohon Selatan,

Atas nama panitia , Daisye Pusungunaung menyampaikan banyak terimakasiih kepada Peserta yang berhasil meraih juara kami ucapkan selamat, untuk Ibadah penutupan sekligus HUT ke 23 Wilayah Tomohon 3 dan  penyerahan hadiah para pemenng lomba akan berlangsung pada tanggall 10 September 2017, ujar Pusungunaung.

Baca juga:  Sachrul-Rusmin Dinilai Pasangan Tepat Bagi Kemajuan Boltim Dimasa Mendatang

Adapun Hasil Lomba Pesta Seni dan HUT Ke- 23 Wilayah Tomohon III yakni,

Paduan Suara Pria Kaum bapa :

Juara 1 Jemaat Golgota Tondangow

Juara 2 Jemaat Imanuel Walian

Juara 3 Jemaat Syaloom Tumatangtang

Paduan Suara Wanita Kaum Ibu :

Juara 1 Jemaat Imanuel Walian

Juara 2 Jemaat Damai Sejahtera Lahendong

Juara 3 Jemaat Golgota Tondangow

Paduan Suara Pemuda :

Juara 1 Jemaat Damai Sejahtera Lahendong

Juara 2 Jemaat Getsemani Lansot

Juara 3 Jemaat Golgota Tondangow

Paduan Suara Remaja:

Juara 1 Jemaat Damai Sejahtera Lahendong

Juara 2 Jemaat Elim Pinaras

Juara 3 Jemaat Imanuel Walian

Baca juga:  Watania: Proses Distribusi Logistik Merupakan Salah Satu Tahapan Krusial dalam Pelaksanaan Pilkada 2024

Bintang Vokalia Anak Sekolah Minggu (ASM):

Juara 1 Vionita Michelle C.Kalangie , jemaat Bukit Zaitun Walian 2

Juara 2 Brenda Gabriela Mende, jemaat Damai Sejahtera Lahendong

Juara 3 Dinara Naomi Rumintjap jemaat Kanan Uluindano

Paduan Suara Pelsus:

Juara 1 Imanuel Walian,

Juara 2 Jemaat Damai Sejahtera Lahendong

Juara 3 Jemaat Golgota Tondangow

Lomba busana Gereja Lansia:

Juara 1 Wanita .Ibu Henny Sigar Tambajong Jemaat .Kanaan

Juara 1 Pria an. Immanuel Wulur Jemaat Syaloom Tumatangtang

Lomba Bintang Vokalia Pdt/GA/ Vic.Pdt:

Juara 1 Vic.Pdt.Telly Wangkay,STh, MMin Dari Jemaat .Nafiri Pangolombian

Juara 2  Pdt.Eva Lontoh Liey Jemaat Damai Sejahtera Lahendong

Baca juga:  Rutan Manado Ikuti Pertemuan PIPAS Daerah Sulawesi Utara di Ulu Siau

Juara 3 Vic.Pdt Marianty Dipan, STh Jemaat Elim Pinaras

Lomba CCA:

Juara 1 Jemaat Bukit Zaitun Walian II.  Juara 2 Jemaat Sarongsong Tumatangtang Juara 3 Jemaat Nimaesaan Pinaras.

Atas nama panitia kami menyampaikan banyak terimakasiih, juga bagi Peserta yang berhasil meraih juara kami ucapkan selamat, untuk Ibadah penutupan sekligus HUT ke 23 Wilayah Tomohon 3 dan  penyerahan hadiah para pemenng lomba akan berlangsung pada tanggall 10 September 2017, ujar Pusungunaung.

 

(Sum : Panitia/Rdk)

Yuk! baca BERITA menarik lainnya dari MANADO ZONE di GOOGLE NEWS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *