Wawali SAS Sambut Kedatangan Peserta Rakernas LPSE di Lokon View Tomohon

Berita Utama, Tomohon1378 Dilihat

Manadozone||Tomohon – Wakil Walikota Tomohon Syerly Adelyn Sompotan (SAS), Kamis (15/08/2019), menyambut kedatangan Para Peserta Rapat Kerja Nasional Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Provinsi Se- Indonesia. Bertempat di Lokon View Tomohon.

Rombongan tersebut, dibawah pimpinan rombongan Kepala Subdirektorat Pengelolaan dan Pembinaan LPSE dari Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP-RI) Bapak Ichwan Makmur Nasution dan Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa Provinsi Sulawesi Utara Jemmy Ringkuangan, AP., M.Si.

Akan hal ini, Wakil Walikota Syery Adely Sompotan mengapresiasi atas kehadiran, dalam pertemuan ini. (Rdk)

Yuk! baca BERITA menarik lainnya dari MANADO ZONE di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Baca juga:  Mantan Bupati Sitaro ES Diperiksa Kepolisian Terkait Dugaan Penyimpangan Anggaran Bimtek Kepala Desa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *